PERSYARATAN PERUBAHAN DATA BPKB ATAS GANTI WARNA

PERSYARATAN PERUBAHAN DATA BPKB ATAS GANTI WARNA

1.          Mengisi formulir permohonan;

2.          Melampirkan tanda bukti identitas

a.    Pemilik perorangan (Kartu Tanda Penduduk), surat kuasa bagi yg diwakilkan oleh orang  lain

b.    Pemilik badan hukum : Surat Kuasa bermetetrai cukup, kop surat yg di ttd pim dan cap badan hukum, SIUP dan NPWP,  Surat Keterangan Domisili, fotokopi KTP yg diberi kuasa.

c.    Pemilik Instansi Pemerintah termasuk BUMN, BUMD : Surat kuasa, kop surat instansi yg di cap dan ttd pim, fotokopi KTP yg diberi kuasa                

3.          BPKB ;

4.          STNK ;

5.          Surat keterangan dari bengkel yang melaksanakan perubahan warna Ranmor (mempunyai SIUP) ;

6.          Hasil pemeriksaan cek fisik Ranmor