Baru Seminggu Dipasang, Rambu2 Jalan Tiba-Tiba Menghilang
![Baru Seminggu Dipasang, Rambu2 Jalan Tiba-Tiba Menghilang](https://tribratanews.gunungkidul.jogja.polri.go.id/upload/images/berita/img_wLxREsj.jpg)
Anggota Kepolisian Sektor Rongkop dibuat kaget dan kebingungan,
Rambu2 yang seminggu lalu dipasang di pinggir jalan, tadi siang hilang.
Jejak yang ditinggalkan hanyalah bekas bongkaran tanah karena dicabut paksa.
Kepolisian Sektor Rongkop tengah mengadakan penyelidikan lebih lanjut terkait hal ini,
Apakah hilang karena dipindah lokasinya ataukah hilang karena diambil orang.
0