Ops Lilin Progo 2024 Kapolres Gunungkidul Pengaturan Diwilayah Pantai Gunungkidul

Ops Lilin Progo 2024 Kapolres Gunungkidul pengaturan diwilayah Pantai Gunungkidul

Dalam rangka ops Lilin Progo 2024 Kapolres Gunungkidul AKBP Ary Murtini, S.I.K., M.Si melaksanakan pengaturan lalulintas di Simpang 3 pintu masuk Pantai Drini. Minggu, 29 Desember 2024.

Kegiatan ini diharapkan dapat meminimalisir tingkat kemacetan diwilayah wisata pantai Gunungkidul khususnya pantai drini yang cukup banyak kunjungan wisata pada sore hari ini.

Antusias warga dalam menyambut libur tahun baru cukup padat diwisata wilayah kabupaten Gunungkidul, untuk itu polres gunungkidul berupaya dalam memberikan pelayanan terbaik untuk masyarakat.

Kami menghimbau kepada masyarakat untuk selalu hati hati dijalan, apabila lelah dalam berkendara agar beristirahat di rest area yang sudah disediakan.